FOTO KEGIATAN

FOTO KEGIATAN
documentasi

Mengenai Saya

Selasa, 05 Desember 2017

SISTEMATIKA KTSP MADRASAH

SISTEMATIKA KTSP MADRASAH
DOKUMEN 1 :


Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) atau Kurikulum 2006 adalah sebuah kurikulum operasional pendidikan yang disusun oleh, dan dilaksanakan di masing-masing satuan pendidikan di Indonesia. KTSP secara yuridis diamanatkan oleh Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, dan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan. Penyusunan KTSP oleh sekolah dimulai tahun ajaran 2007/2008 dengan mengacu pada Standar Isi (SI) dan Standar Kompetensi Lulusan (SKL) untuk pendidikan dasar, dan menengah sebagaimana yang diterbitkan melalui Peraturan Menteri Pendidikan Nasional masing-masing Nomor 22 Tahun 2006, dan Nomor 23 Tahun 2006, serta Panduan Pengembangan KTSP yang dikeluarkan oleh Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP).[1]




[1] Mulyasa, E. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Bandung. Remaja Rosdakarya. 2007.

SISTEMATIKA KTSP MADRASAH (Depag Prov. Jatim)

BAB I : PENDAHULUAN

BAB II : PROFIL MADRASAH IBTIDAIYAH
A. Tujuan Pendidkan Dasar
B. Visi dan Misi Madrasah Ibtidaiyah
C. Tujuan Madrasah Ibtidaiyah

BAB III : STANDAR KOMPETENSI
A. Standar Kompetensi Lulusan Madrasah Ibtidaiyah
B. Standar Kompetensi Kelompok Mata Pelajaran
C. Standar Kompetensi Lulusan Mata Pelajaran
D. Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran
E. Diagram Pencapaian Kompetensi Lulusan Madrasah Ibtidaiyah

BAB IV : STRUKTUR KURIKULUM & PENGATURAN BEBAN BELAJAR
A. Struktur dan Muatan Kurikulum
B. Pengaturan Beban Belajar

BAB V : PENGEMBANGAN MUATAN LOKAL
A. Konsep dan Sifat Muatan Lokal
B. Mata Pelajaran Muatan Lokal
C. Standar Kompetensi Lulusan Mata Pelajaran Muatan Lokal (SKLMP- Standar Mulok)
D. Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar Muatan Lokal (SK – KD – Mulok)
E. Pelaksanaan Muatan Lokal

BAB VI : KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI
A. Konsep dan Sifat Kegiatan Pengembangan Diri
B. Bentuk dan Sasaran Kegiatan Pengembangan Diri
C. Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar
D. Pelaksanaan Kegiatan Pengembangan Diri

BAB VII : PENDIDIKAN KECAKAPAN HIDUP (LIFE SKILL)
A. Konsep dan Sifat Pendidikan Kecakapan Hidup
B. Komponen Pendidikan Kecakapan Hidup di MI
C. Pengiternalisasian Pendidikan Kecakapan Hidup dalam Semua Mata Pelajaran

BAB VIII : KETUNTASAN BELAJAR, SISTEM PENILAIAN, PINDAH MADRASAH DAN KELULUSAN
A. Ketuntasan Belajar
B. Sistem Penilaian
C. Pindah Madrasah
D. Kriteria Kelulusan Ujian Madrasah dan Ujian Nasional

BAB IX : REVISI DAN PENGEMBANGAN KURIKULUM
A. Tinjauan
B. Revisi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan
C. Pengembangan Kurikulum Satuan Pendidikan

BAB X : KALENDER PENDIDIKAN



DOKUMEN 2 : Silabus dan RPP

0 komentar:

Posting Komentar